AREX Kereta Api Bandara Korea Selatan


AREX Merupakan Kereta Api Bandara Incheon di Korea Selatan. Kereta ini beroprasi dari Stasiun Seoul menuju Stasiun Icheon Airport dengan melintasi 2 kota Seoul dan Incheon
AREX melintasi Han Rivers



AREX singkatan dari Airport Railroad Ekpress yang beroprasi sejak tahun 2007 dan menghubungkan 2 bandara utama di Kota Seoul yaitu Gimpo dan Incheon. dan merupakan Kereta Listrik atau EMU dengan buatan milik negara sendiri yaitu Hyundai Rotem. Saat ini type Kereta terbaru AREX 2000 Series dengan Lebar Gauge Standar 1435mm

Berikut ini Galeri Fotonya

AREX Melintasi Salah satu Jalan tol di Incheon

AREX 2000 Series


AREX 2000 tertahan sinyal

Perbaikan Rel Milik AREX

Rangkaian Arex 2000 Series

AREX 1000 Series yang Istirahat
AREX 2000 Series
Salah satu Kereta Perbaikan Rel
AREX 2000 Series di Seoul

Komentar